SELAMAT ALDI FIRMANSYAH MERAIH MENDALI EMAS PADA PEKAN OLAHRAGA PROVINSI (PORPROV) XIV JABAR TAHUN 2022

Salah satu mahasiswa dari Program Studi  Ilmu Komunikasi UNIKOM, Aldi Firmansyah menjadi perwakilan dari Club Federasi Hockey Indonesia (FHI) Kota Bandung yang meraih medali Emas pada Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) XIV Jawa Barat Tahun 2022 untuk cabang olahraga : Hockey Indoor kategori Putra.

PORPROV XIV Jabar 2022 Adalah Kegiatan Multievent Olahraga yang diselenggarakan untuk melahirkan atlet-atlet terbaik di provinsi Jawa Barat. Pekan Olahraga Provinsi Jawa Barat XIV dilaksanakan pada 12 – 19 November 2022.

  • Polls
    Sorry, there are no polls available at the moment.
  • About Author
    admin
    Related Posts